PERBEDAAN RAM SO-DIMM DAN DIMM

PERBEDAAN RAM DIMM DAN SO-DIMM


Ada dua jenis RAM, yaitu DIMM dan SODIMM.
DIMM adalah Dual In-line Memory Module, sedangkan SODIMM adalah Small Outline Dual In-line Memory Module.

Diantar dua jenis ram tersebut terdapat beberapa Perbedaan RAM DIMM dan SODIMM yaitu sebagai berikut.

  1. Pengertian
  2. DIMM adalah Dual In-line Memory Module, sedangkan SODIMM adalah Small Outline Dual In-line Memory Module.

  3. Bentuk dari jenis ram tersebut.
  4. Dari bentuknya saja sudah terlihat jelas perbedaan ukurannya. SODIMM memiliki ukuran yang lebih kecil dari pada DIMM

  5. Pemakaian
  6. SODIMM biasa dipakai di perangkat yang memiliki space atau ruang yang sempit seperti laptop atau notebook, small footprint, high-end printer dan router. Sedang DIMM biasa digunakan pada Komputer atau PC

7 komentar:

Pages